Selama Mudik Lebaran 2024, Pemerintah Jadwalkan Aturan Ganjil Genap, One Way, dan Contraflow, Lokasinya Ini...

- 30 Maret 2024, 14:01 WIB
Petugas menghentikan contraflow di jalan Tol Jakarta-Cikampek.Selama Mudik Lebaran 2024, Pemerintah Jadwalkan Aturan Ganjil Genap, One Way, dan Contraflow, Lokasinya Ini...
Petugas menghentikan contraflow di jalan Tol Jakarta-Cikampek.Selama Mudik Lebaran 2024, Pemerintah Jadwalkan Aturan Ganjil Genap, One Way, dan Contraflow, Lokasinya Ini... /Foto ; ANTARA/HO-Jasa Marga

- Jumat, 5 April 2024 hingga Minggu, 7 April 2024
- Senin dan Selasa, 8 dan 9 April 2024

Arus Balik:

- Jumat, 12 April 2024 hingga Minggu, 14 April 2024

Aturan ganjil genap berlaku mulai dari KM 0 Jalan Tol Ruas Dalam Kota Jakarta hingga KM 414 ruas Jalan Tol Semarang-Batang.

2. Aturan One Way

Aturan one way atau satu arah bertujuan untuk mengoptimalkan aliran lalu lintas selama masa mudik. Jalur yang biasanya digunakan untuk transportasi dua arah diubah menjadi satu arah saja, sehingga mengurangi kemungkinan terjadinya kemacetan.

Baca Juga: Keutamaan Malam Lailatul Qodar di Bulan Ramadhan, Ada Tanda-tandanya Berikut Ini....

Penetapan aturan one way ini dilakukan untuk mengantisipasi lonjakan volume kendaraan selama masa mudik dan arus balik Lebaran.

Arus Mudik:

- Jumat, 5 April 2024 hingga Minggu, 7 April 2024
- Senin dan Selasa, 8 dan 9 April 2024

Halaman:

Editor: Dian Sulistiono

Sumber: Pikiran-Rakyat.com


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah