Kembangkan Mina Padi, Petani di Banyumas Peroleh Kenaikan Penghasilan! Luasan Per Hektar Diangka Rp50 Juta

- 20 Juli 2022, 14:44 WIB
Kembangkan Mina Padi, Petani di Banyumas Peroleh Kenaikan Penghasilan, Gubernur Jawa Tengah Ganjar Pranowo pada Senin 18 Juli 2022 Turun Langsung ke Lokasi
Kembangkan Mina Padi, Petani di Banyumas Peroleh Kenaikan Penghasilan, Gubernur Jawa Tengah Ganjar Pranowo pada Senin 18 Juli 2022 Turun Langsung ke Lokasi /Dok Prokopim Banyumas

Baca Juga: Sinopsis Film 12 Cerita Glen Anggara, Lengkap dengan Daftar Pemain, Segera Tayang di Bioskop, 18 Agustus 2022

Ditambahkan, program itu diharapkan terus dikembangkan. Para penyuluh juga telah melakukan pendampingan.

Ia berharap, konsep mina padi yang sukses itu bisa ditularkan ke daerah lain yang memiliki kontur daerah sama.

Baca Juga: Mahkamah Konstitusi Tolak Legalisasi Ganja untuk Medis, Alasannya! Simak Selengkapnya

“Daerah seperti ini kan banyak di Jateng, misalnya di Banyumas ini, Banjarnegara, Purbalingga, Temanggung dan daerah pegunungan lain yang memiliki sumber air melimpah. Ini bisa dikembangkan dan tujuan akhirnya membuat petani kita lebih sejahtera,” pungkasnya.***

Halaman:

Editor: Dimas D. Pradikta


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah