Jadwal Pagelaran Wayang Kulit, Sabtu 12 Agustus 2023: Banjarnegara, Purbalingga, Cilacap, Kebumen, Banyumas

- 12 Agustus 2023, 06:51 WIB
Jadwal Pagelaran Wayang Kulit, Sabtu 12 Agustus 2023: Banjarnegara, Purbalingga, Cilacap, Kebumen, Banyumas
Jadwal Pagelaran Wayang Kulit, Sabtu 12 Agustus 2023: Banjarnegara, Purbalingga, Cilacap, Kebumen, Banyumas /Tangkap layar group FB Info wayang dan ebeg sekitar banyumas dan sekitarnya

[12] Balaidesa Danasri, Kec Nusawungu, Kab Cilacap, KI MARTONO WAHYU CARITO.

[13] Desa Mentasan, Kec Kawunganten, Kab Cilacap, KI SIGIT DJONO SAPUTRA.

[14] Desa Pesawahan, Kec Binangun, Kab Cilacap, KI YOGI ADITYA.

[15] Lapangan PGRI  Pelanjan, Kec Kesugihan, Kab Cilacap, KI MONGKO DARYONO.

[16] Desa Gintungreja, Kec Gandrungmangu, Kab Cilacap, KI SUTEDJO GUBRAG.

[17] Desa Babakan, Kec Bojongsari, Kab Pangandaran, KI GUNARDI LEBDO CARITO.

Baca Juga: BLK Purbalingga Fasilitasi Pelatihan Kerja Bagi Penyandang Disabilitas

Tak hanya berfungsi sebagai media dakwah, wayang kulit juga menjadi budaya luhur yang keberadaannya patut untuk selalu dilestarikan. Bahkan orang luar negeri mulai menyukai wayang, karena memiliki nilai historis dan pengetahuan tentang filosofi hidup manusia.

Wayang adalah warisan kebudayaan asal Indonesia yang merupakan salah satu karya seni budaya yang menonjol. Jenis wayang Indonesia amatlah beragam yang tersebar di seluruh penjuru negeri, sebagai tambahan informasi, seperti dikutip banjarnegaraku.com dari Jendela Kemdikbud, ada lebih dari 100 jenis-jenis wayang tumbuh dan berkembang di seluruh wilayah Indonesia.

Ada Wayang kulit Purwa berkembang pesat di Jawa Tengah, Jawa Timur, dan Yogyakarta. Wayang golek Sunda berkembang di Jawa Barat, wayang kulit Parwa di Bali. Selain itu wayang juga berkembang di Nusa Tenggara Barat dengan sebutan wayang Sasak, lalu ada Wayang Banjar di Kalimantan Selatan, Wayang Palembang di Sumatera Selatan.

Halaman:

Editor: Dimas D. Pradikta


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah