Tujuh Hikmah Idul Adha, Salah Satunya Jangan Lupakan Sejarah

- 9 Juli 2022, 18:38 WIB
Tujuh Hikmah Idul Adha, Salah Satunya Jangan Lupakan Sejarah
Tujuh Hikmah Idul Adha, Salah Satunya Jangan Lupakan Sejarah /Foto/Ilustrasi/Freepik

BANJARNEGARAKU.COM - Puncak ibadah haji adalah pelaksanaan wukuf di Arofah. Kita yang belum bisa ibadah haji bisa mendoakan saudara kita yang sedang melaksanakan wukuf.

Paska pandemi jamaah haji bisa berangkat di tahun 2022. Haji akbar wukufnya terjadi pada hari Jumat, sehingga menjadi momentum yang berbeda di tahun 2022.

Pelaksanaan hari raya Idul Adha tahun ini ada perbedaan waktu dalam pelaksanaannya, mari kita ambil hikmah dari perbedaan ini. Wawasannya adalah ibadah kepada Allah bukan karena perbedaan organisasi.

Baca Juga: Mau Masak Daging Kurban, Berikut Olahan Favorit Orang Indonesia, Dijamin Bikin Nagih!

"Mari kita saling menghormati, memahami, menghargai sesama umat islam dengan dasar ilmu, dimana ada perbedaan dalam pelaksaan idul adha di tahun ini," ungkap Kifni.

Tujuh hikmah idul adha yang disampaikan secara daring oleh Drs. Akhmad Kifni, berikut penjelasan selengkapnya.

Pertama, Jangan melupakan sejarah

Ambilah hikmah dari sebuah sejarah seperti kisah Nabi Ibrahim dengan menyembelih anaknya.

Baca Juga: Dapat Pembagian Daging Kurban, Begini Cara Mencuci yang Benar, Darahnya Tetap Najis Kata Buya Yahya

Halaman:

Editor: Dimas D. Pradikta


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x