Benarkah Malaikat Lelah Mencatat Pahala Kita dengan Berzikir? Begini Penjelasan Gus Baha

- 1 September 2023, 20:27 WIB
Gus Baha: Zikir pembuat malaikat lelah
Gus Baha: Zikir pembuat malaikat lelah /

“Saya pernah membaca hadits, bahwa malaikat itu juga bisa sangat lelah,” ucap Gus Baha.

Dalam penjelasannya Gus Baha menyampaikan bahwa lelahnya malaikat tersebut dikarenakan mencatat besarnya pahala dari wirid tersebut.

“Saya punya wiridan atau zikir, yang saya bacanya itu jarang – jarang, karena kalau saya baca terus, malaikat bisa mngeluh kepada Allah karena kewalahan mencatat,” ucap Gus Baha.

Masih dalam kajian yang sama, Gus Baha pun memberikan gabaran kelelahannya malaikat keran mencatat pahala yang begitu besar.

Baca Juga: Ingin Diangkat Derajatnya dalam Hidup? Gus Baha: Amalkan Ini

“Ya Allah, mbok yo orang itu bacanya kadang – kadang saja ya Allah,” ungkap malaikat yang diilustrasikan oleh Gus Baha.

Kemudian Allah beratanya kepada malaikat alasan mengapa ia meminta manusia kadang – kadang saja dalam membaca amalan tersebut.

Lalu, malaikat kembali menjawab, bahwa ketika manusia membaca zikri tersebut, maka malaikat harus mencatat pahalanya yang sebesar separuh langit dan bumi.

“Mbok ya jangan sering – sering,” ucap Gus baha dengan nada bercanda.

Halaman:

Editor: Ali A

Sumber: YouTube Berkah Nyantri


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah