Latihan Soal, Kunci Jawaban dan Pembahasan IPA Materi Interaksi Makhluk Hidup dengan Lingkungan Kelas 7 SMP

- 12 April 2022, 15:27 WIB
Ilustrasi belajar - Latihan Soal, Kunci Jawaban dan Pembahasan IPA Materi Interaksi Makhluk Hidup dengan Lingkungan Kelas 7 SMP
Ilustrasi belajar - Latihan Soal, Kunci Jawaban dan Pembahasan IPA Materi Interaksi Makhluk Hidup dengan Lingkungan Kelas 7 SMP /Pexels/George Dolgikh

Interaksi antara burung jalak memakan kutu pada kerbau membentuk simbiosis muualisme. Kedua organisme tersebut saling diuntungkan.

Burung jalak mendapatkan kutu sebagai makanannya sedangkan kerbau mendapatkan keuntungan terhindar dari gigitan kutu yang dapat menyebabkan gatal.

Nomor 5
Kunci jawaban
B, i, iii, iv, ii

Baca Juga: Soal Pretest PPG 2022, Sikap Berwibawa, Sikap Tegas, Sikap Disiplin, Sikap Penuh Panggilan Jiwa, Sikap Samapta

Pembahasan
Piramida makanan adalah gambaran susunan antar trofik yang disusun berdasarkan kepadatan populasi, berat kering, dan kemampuan menyimpan energi.

Bentuk piramida makanan tentunya seperti piramida atau kerucut. Organisme yang berada di tingkat trofik paling bawah adalah produsen yang dalam soal tersebut adalah tumbuhan hijau.

Di atas tumbuhan hijau adalah konsumen tingkat I yaitu belalang. Disusul kemudian dengan konsumen tingkat II di atasnya yakni ayam, dan konsumen tingkat III yang menduduki puncak tingkat trofik yaitu serigala.

Latihan soal, kunci jawaban, dan pembahasan materi Interaksi Makhluk Hidup dengan Lingkungan adalah materi yang diajarkan pada semester 2 yang bersumber dari buku Kemdikbud Edisi Revisi tahun 2017 untuk siswa SMP MTs kelas 7.

Demikian artikel mengenai latihan soal, kunci jawaban dan Pembahasan IPA Materi Interaksi Makhluk Hidup dengan Lingkungan Bab 5 Kelas 7 SMP MTs Semester 2. Semoga dapat membantu dalam belajar IPA dan menambah semangat belajar adik-adik.

Baca Juga: Bahaya Narkotika, Pembahasan dan Kunci Jawaban Contoh Soal PAS PJOK Kelas 5 SD MI  

Halaman:

Editor: Dimas D. Pradikta


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x