Pengurus Muhammadiyah dan Aisyiyah 2022-2027 Dikukuhkan, Bupati Tiwi Siap Bersinergi

- 13 Agustus 2023, 19:30 WIB
Pengurus Muhammadiyah dan 'Aisyiyah 2022-2027 Dikukuhkan, Bupati Tiwi Siap Bersinergi
Pengurus Muhammadiyah dan 'Aisyiyah 2022-2027 Dikukuhkan, Bupati Tiwi Siap Bersinergi /Dian Sulistiono/

Bupati mengajak agar sinergitas antara Pemkab Purbalingga dengan Persyarikatan muhammadiyah ini bisa terus terjalin semakin baik. agar mampu bersama sama membangun Purbalingga dalam pembangunan di bidang keagamaan, pembinaan umat, dan bidang-bidang yang lain.

Baca Juga: Atlet Banjarnegara Raih Prestasi Gemilang di Porprov Jateng 2023, Bonus Siap Dibagikan...

Untuk diketahui, pengukuhan pengurus PDM dan PDA Purbalingga ini merupakan tindak lanjut dari pelaksanaan Musyawarah daerah (Musda) Muhammadiyah dan Periode Muktamar ke 48 tanggal 17 -18 Juni 2023. Pengukuhan dilaksanakan oleh Pimpinan Wilayah Muhammadiyah (PWM) dan Pimpinan Wilayah 'Aisyiyah (PWA) Jawa Tengah.

Halaman:

Editor: Dimas D. Pradikta

Sumber: Prokopim Purbalingga


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah