5 Cara Mudah Memulai Diet Ketofastosis

- 13 Juli 2023, 10:16 WIB
No Carbohydrate
No Carbohydrate /Brave/Publicdomain / Picabay

4. Tetap melakukan aktifitas dan olahraga seperti biasa. 

Jangan hanya karena sedang melaksanakan KF lalu hanya bersantai. Melakukan aktifitas seperti biasa akan mendorong masuk fase keton lebih cepat. Artinya tubuh akan berubah jadi 'mesin' keton tidak lagi tergantung karbo. 

5. Minum teh tawar hangat sesudah makan

Teh biasa maupun teh hijau dikenal banyak mengandung antioksidan yang baik bagi kesehatan. Minum teh panas atau hangat membantu pencernaan mengolah lemak yang dikonsumsi. 

Selama melakukan KF biasanya akan terjadi penurunan berat secara signifikan hingga mencapai berat seimbang dengan sendirinya. Perut akan mengecil dan semakin rata. Hal ini berimbas pada ukuran baju. 

Demikianlah cara mulai memulai diet Ketofastosis. Diet tanpa karbo sama sekali. Kalau berpikir bahwa makanan pokok (karbohidrat) tidak boleh hilang karena ini dan itu, artinya masih berpikir dengan pola bumi datar. ***

 

Disclaimer: Tulisan ini tidak menganjurkan untuk melakukan atau tidak melakukan diet ketofastosis. Tujuannya hanya membuka wawasan. Segala keputusan kesehatan ada di tangan pribadi pembaca.

 

Halaman:

Editor: Ali A

Sumber: Grup WA


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah