Rezeki Datang dengan Sendirinya Ada Rumus Dahsyatnya, Ini Kata Ustadz Adi Hidayat

- 12 Agustus 2023, 04:55 WIB
Rezeki Datang dengan Sendirinya Ada Rumus Dahsyatnya, Ini Kata Ustadz Adi Hidayat
Rezeki Datang dengan Sendirinya Ada Rumus Dahsyatnya, Ini Kata Ustadz Adi Hidayat /

“Jika Anda bekerja, maka prioritaskan untuk kepentingan akhiratmu. Lalu jangan lupa untuk mengambil bahagiamu di dunia agar bisa memberi kekuatan beribadah,” kata Ustadz Adi Hidayat, dikutip Banjarnegaraku.com dari buku “Umat Bertanya Ust. Adi HidayatMenjawab” penerbit HIKAM Pustaka, pada Jumat, 1 April 2022.

Rumuskan ke Akherat maka Dunia Akan Mengikutimu

Ditambahkan Ustadz Adi Hidayat memberi ilustrasi pakaian, di mana pakaian tersebut menurutnya harus harus yang baik.

Baca Juga: Senam Bersama dan Lomba-Lomba Awali Semarak HUT Ke-78 RI, Diikuti ASN Lintas OPD di Banjarnegara

“Jika kita berpakaian, maka pikirkan dahulu bagaimana pakaian yang mendapat ridha Allah dan yang disenangi Allah, maka dunia akan mengikutimu dengan sendirinya,” ungkap Ustadz Adi Hidayat.

Kita tahu, sebagaimana sifat rezeki, ungkap Ustadz Adi Hidayat, tujuan utamanya pertama-tama adalah akhirat. Banyak orang kata UAH mengeluhkan perkara rezeki karena susah, dan pekerjaan yang sulit.

“Maka rumusnya arahkan dahulu semua niat dan usaha Anda ke Akhirat, maka dunia akan datang sendiri dan mengikuti Anda,” sambung Ustadz Adi Hidayat.

Baca Juga: Inilah Calon Logo Banjoemas yang Akan Jadi Brand Kota Lama

Beliau juga mengungkapkan alasan mengapa doa tidak dikabulkan oleh Allah.

“Dan saya perhatikan mengapa doa tidak dikabulkan dengan cepat, karena sering kali yang diminta adalah dunia, sedangkan Allah lebih mengutamakan Akhirat,” ujar Ustadz Adi Hidayat.

Halaman:

Editor: Dimas D. Pradikta

Sumber: Portal Sulut


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah