Perhatikan 4 Hal Ini Sebelum Tes Online Rekrutmen Bersama BUMN 2023

- 7 Juni 2023, 11:09 WIB
Contoh Latihan Soal TKD BUMN 2023 Tipe Word Classification | NET
Contoh Latihan Soal TKD BUMN 2023 Tipe Word Classification | NET /

 

1. Cek akun RBB

Cek dan pastiken email serta password akun RBB kamu sudah benar. Apabila terdapat ketidaksesuaian, segera hubungi layanan helpdesk RBB

2. Cek notifikasi email

Pastikan kamu mendapatkan akun tes berupa username dan password yang dikirim melalui email terdaftar pada akun RBB

Baca Juga: Pangeran Harry Gugat Media, Sebut Pers Keji, Berlumuran Darah dan Ungkit Ibunda Putri Diana Juga Jadi Korban

3. Perhatikan jadwal trial test dan online test

Jadwal tahapan pelaksanaan online test juga akan dikirimkan melalui email peserta yang terdaftar saat pendaftaran dan pada website RBB di menu "Lamaran Saya"

4. Cek dashboard pada website RBB

Pengumuman RBB terbaru bisa dilihat secara berkala pada website RBB pada menu "Lamaran Saya" dan "Kotak Masuk"

Baca Juga: Mengenal CEO Twitter Baru Linda Yaccarino, Inilah Profil dan Rekam Jejak Kariernya

Pastikan agar kamu memantau email terdaftar dan website RBB, sehingga tidak ketinggalan informasi.

Apabila terdapat kendala bisa menghubungi layanan helpdesk RBB 2023 berikut:

• Email: [email protected]

Halaman:

Editor: Ali A

Sumber: Instagram @fhci.bumn


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah