Terkumpul Uang Rp 350 Juta Lebih dari Peduli Palestina di Batur Banjarnegara

- 29 November 2023, 13:40 WIB
Peduli Palestina di Batur Banjarnegara 28 November 2023
Peduli Palestina di Batur Banjarnegara 28 November 2023 /Brave/Panitia Peduli Palestina

Baca Juga: Tips Merawat Sepatu saat Musim Hujan, Tampil Modis dalam Setiap Cuaca

Acara dilanjutkan longmarch ke arah Serang Batur. Diawali dengan 10 penunggang kuda berkaus lengan panjang hitam. Beberapa dari mereka menggunakan penutup kepala Keffiyeh seperti pejuang Palestina. Bendera Palestina besar berkibar dibawa para penunggang kuda berwarna coklat. 

Rombongan pria, wanita, bahkan anak-anak berjalan di belakang dengan tertib. Kebanyakan peserta mengenakan dresscode warna hitam. Acara berjalan dengan lancar sampai hujan menerpa daerah pasar Batur. Lalu peserta membubarkan diri dan kembali ke daerah masing-masing. 

Baca Juga: 52 Tahun Korpri, Mengenal Makna Dibalik Lambang Korpri

“Untuk panitia.. terima kasih atas keikhlasan nya sampai bikin acara semeriah dan bikin semangat serta menambah semangat juang,” puji Galang buat panitia penyelenggara Peduli Palestina di Batur. ***

Halaman:

Editor: Ali A

Sumber: Narasumber liputan


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah