Asmaul Husna :Soal PAI Kelas 2 SD MI Persiapan Sumatif Kurikulum Merdeka beserta Kunci Jawaban

- 28 Agustus 2023, 15:30 WIB
Asmaul Husna :Soal PAI Kelas 2 SD MI Persiapan Sumatif Kurikulum Merdeka beserta Kunci Jawaban /Sri Setiyowati/Banjarnegaraku/Canva.
Asmaul Husna :Soal PAI Kelas 2 SD MI Persiapan Sumatif Kurikulum Merdeka beserta Kunci Jawaban /Sri Setiyowati/Banjarnegaraku/Canva. /

Baca Juga: Gerakan Lokomotor: Soal PJOK Kelas 2 SD MI Persiapan Sumatif Kurikulum Merdeka beserta Kunci Jawaban

12.Perhatikan gambar 1!

Perhatikan gambar 1!Bacaan tersebut adalah.../Tangkap layar buku PAI kelas 2 Kurikulum Merdeka/Sri Setiyowati/Banjarnegaraku.com
Perhatikan gambar 1!Bacaan tersebut adalah.../Tangkap layar buku PAI kelas 2 Kurikulum Merdeka/Sri Setiyowati/Banjarnegaraku.com

Tulisan tersebut dibaca…..
a.Al Wafi
b.Al Wuli
c.Al Wali
Jawaban:c.Al Wali

13.Allah akan melindungi para hamba-Nya yang ……..
a.saleh dan salehah
b.suka menabung
c.semua sendiri
Jawaban:a.saleh dan salehah

14.Sebaik-baiknya pelindung adalah…….
a.malaikat
b.manusia
c.Allah Swt
Jawaban:c.Allah Swt

Baca Juga: Soal Bahasa Inggris Kelas 2 Unit 1 Semester 1 Kurikulum Merdeka beserta Kunci Jawaban

15.Pengetahuan Allah Swt bersifat…….
a.tidak lebih
b.tidak sempurna
c.tidak terbatas
Jawaban:c.tidak terbatas

16.Allah maha Mengetahui segala sesuatu baik yang tampak maupun yang ghaib. Sifat Allah Maha Mengetahui disebut……
a.Al Alim.
b.Al Wali.
c.Al Khabir.
Jawaban:a.Al Alim

17.Perhatikan gambar 2!

Perhatikan gambar 2!Bacaan gtersebut adalah.../Tangkap layar buku PAI kelas 2 Kurikulum Merdeka/Sri Setiyowati/Banjarnegaraku.com
Perhatikan gambar 2!Bacaan gtersebut adalah.../Tangkap layar buku PAI kelas 2 Kurikulum Merdeka/Sri Setiyowati/Banjarnegaraku.com

Tulisan tersebut dibaca….
a.Al Khabir.
b.Al Kabir.
c.Al Khubir.
Jawaban:a.Al Khabir.

Halaman:

Editor: Ali A

Sumber: Buku PAI Kelas 2 Kurikulum Merdeka


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah