Kalau Sudah Gejala Rabies, 99,9 Persen Pasti Mati

- 23 Juni 2023, 15:07 WIB
Cara mencegah virus rabies pada hewan peliharaan
Cara mencegah virus rabies pada hewan peliharaan /user18526052

Baca Juga: Menhub Sebut Izin Operasi Kereta Cepat Jakarta-Bandung Akan Segera Diberikan

Anjing bisa ganas pada orang yang belum dikenal. Jadi jangan biarkan anak anak dengan sembarangan mendekati apa lagi mengganggu anjing.

Apa itu Rabies? Kenali Bahaya Penyakit yang Ditular dari Hewan Ini!
Apa itu Rabies? Kenali Bahaya Penyakit yang Ditular dari Hewan Ini! pexels/@alexaphotos

Bagi pemilik anjing, sebaiknya juga tidak membiarkan hewan peliharaan pergi keluar secara liar.

Baca Juga: Kebumen Semakin Semarak! Dewa 19 Mampu Bius Penggemarnya Dalam Ajang KIE 2023

Berikan vaksinasi rabies 1 tahun sekali apabila anjing sering bersosialisasi dengan anjing lain di luar rumah.

Bagi yang tergigit hewan, terutama anjing, segeralah ke puskesmas atau rumah sakit untuk minta suntikan anti rabies.

Jangan tunggu sampai gejala rabies muncul. Lebih cepat ditangani lebih baik.***

Halaman:

Editor: Ali A

Sumber: bkd.sultengprof.id


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x