Kue Sarang Madu Oleh-oleh Khas Semarang Ini Cocok untuk Menu Takjil Berbuka Puasa. Berikut Resepnya

- 19 Maret 2024, 07:00 WIB
Kue Sarang Madu Oleh-oleh Khas Semarang Ini Cocok untuk Menu Takjil Berbuka Puasa. Berikut Resepnya
Kue Sarang Madu Oleh-oleh Khas Semarang Ini Cocok untuk Menu Takjil Berbuka Puasa. Berikut Resepnya /Yulisfia Pebrilian/

BANJARNEGARAKU.COM – Oleh-oleh khas Semarang lainnya yang cocok untuk menu takjil berbuka puasa Ramadhan yaitu kue sarang madu. Kue ini punya cita rasa kriuk dan manis.

Saat ini jika kamu ingin kue sarang madu yang merupakan salah satu oleh-oleh khas Semarang ini tidak tidak perlu pergi ke Semarang. Kamu bisa membuatnya sendiri di rumah.

Salah satu oleh-oleh khas Semarang ini selain cocok untuk dijadikan takjil berbuka puasa, juga bisa dijadikan camilan saat lebaran. Apalagi sekarang kamu bisa membuatnya sendiri di rumah dengan mengikuti resep pada artikel ini.

Baca Juga: Wajib Recook! Oleh-oleh Khas Semarang ‘Roti Brillian’. Berikut Resep Turun Temurunnya

Salah satu oleh-oleh khas Semarang ini merupakan salah satu jenis kue tradisional yang berasal dari Kabupaten Pati, Jawa Tengah. Kue ini terbuat dari campuran tepung ketan atau tepung beras, santan, gula, garam, dan bahan-bahan lainnya.

Kue sarang madu memiliki bentuk seperti sarang lebah dengan tekstur yang renyah, gurih, dan manis. Oleh karena bentuk dari kue ini yang mirip dengan sarang lebah maka kue ini dinamai kue sarang madu.

Kue sarang madu biasa dihidangkan sebagai camilan atau jajanan pasar dan menjadi favorit masyarakat Pati maupun pengunjung yang datang ke Pati.

Resep Kue Sarang Madu

Berikut ini resep membuat kue sarang madu dilansir dari cookpad.com oleh kanal9.id.

Bahan-bahan

Bahan utama:

Halaman:

Editor: Ali A

Sumber: Cookpad


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x