Lima Model Pembayaran Tiket KIE Secara Online, Salah Satunya dengan Internet Banking

- 25 Juni 2022, 17:07 WIB
Lima Model Pembayaran Tiket KIE Secara Online, Salah Satunya dengan Internet Banking
Lima Model Pembayaran Tiket KIE Secara Online, Salah Satunya dengan Internet Banking /Tangkap Layar IG @pemkabkebumen

Baca Juga: Polres Banjarnegara Tangkap Empat Pelaku Curanmor, Satu Diantaranya Perempuan, Berikut Selengkapnya

Setelah itu masukan nama pengunjung, tanggal kunjungan, dan jumlah orang yang akan berkunjung.

"Dari situ nanti akan ditampilkan jumlah tagihan yang harus dibayarkan, kemudian masukkan kode captcha, dan klik simpan," terang Bupati.

Sebagai catatan, 1 (satu) nama pengunjung maksimal memesankan untuk 4 orang atau 4 tiket, masa berlaku pemesanan hanya 45 menit.

Baca Juga: Polres Banjarnegara Tangkap Empat Pelaku Curanmor, Satu Diantaranya Perempuan, Berikut Selengkapnya

Setelah itu simpan id billing (sebagai kode pembayaran) dan file pdf bukti pemesanan. Pemesanan tiket selesai, dan lanjutkan dengan pembayaran melalui chanel pembayaran yang telah disediakan.

Model pembayaran tiket online ada 5 macam:

Pertama, Melalui teller Bank Jateng

Pengunjung yang sudah memesan tiket diminta untuk datang ke teller Bank Jateng dan mengiformasikan ID Billing pada Teller.

Berikan uang pembayaran sesuai tiket yang dipesan. Pembayaran selesai, pengunjung mendapat bukti pembayaran dari teller.

Halaman:

Editor: Dimas D. Pradikta

Sumber: Kebumenkab.go.id


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x