Rangkuman Kampanye Hari ke-56 Pilpres 2024: Tancap Gas Awali Kampanye Terbuka, Tiga Capres Tebar Pesona

- 23 Januari 2024, 08:56 WIB
3 pasangan capres cawapres pada debat keempat yang diselenggarakan KPU RI
3 pasangan capres cawapres pada debat keempat yang diselenggarakan KPU RI /CNBC Indonesia

Pasangan ini melakukan kunjungan (sowan) ke Gubernur Daerah Istimewa Yogyakarta Sri Sultan Hamengku Buwono X.

Prabowo dan Gibran meminta izin serta berdiskusi dengan Sultan mengenai teknologi dan masalah masa depan. Prabowo menekankan bahwa kedatangannya adalah untuk sowan dan memohon izin sesuai dengan adat dan budaya.

Baca Juga: 135 Pengawas TPS di Kecamatan Purwareja Klampok Banjarnegara Resmi Dilantik dan Diambil Sumpah Janji

Pasangan calon nomor urut tiga, Ganjar Pranowo dan Mahfud Md

sebagai  menjalankan kampanye dengan beragam kegiatan. Ganjar menyambangi ulama dan kyai dalam safari politik di Pondok Pesantren Roudlotussolihin Bumi Restu Palas, Lampung Selatan.

Ia mengkritik kondisi jalan rusak di Palas dan menerima aspirasi terkait Undang-Undang Nomor 18 Tahun 2019 tentang Pesantren. Di kampanye terbuka, Ganjar memaparkan pentingnya memberikan edukasi terhadap masyarakat terkait proses pemilihan serta menegaskan komitmennya dalam menjaga Pemilu dari kecurangan.

Sementara itu, Mahfud MD melakukan kegiatan kerja sebagai Menkopolhukam.

Dengan kegiatan-kegiatan ini, setiap pasangan calon menunjukkan komitmen mereka untuk mendengarkan aspirasi masyarakat, memecahkan permasalahan, dan menjalankan kampanye yang berkualitas menjelang Pilpres 2024.***

Halaman:

Editor: Afif Fatkhurahman

Sumber: Antara


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x