Soal UAS, UKK dan PAT Bahasa Indonesia Tema 7 kelas 2 SD MI Semester 2 Disertai Kunci Jawaban

- 6 Mei 2022, 06:41 WIB
Ilustrasi Belajar Persiapan OSN KSN IPA
Ilustrasi Belajar Persiapan OSN KSN IPA /Buku Kemendikbud/

Penjelasan:
Kemungkinan tindakan ular dari rasa laparnya adalah ular akan merebut makanan tikus bahkan akan memangsa tikus.

3. Pada cerita 'Tikus dan Ular' di atas, tokoh protagonisnya adalah ....

a. Tikus
b. Ular
c. Cicak

Jawaban: a

Penjelasan:
Tokoh protagonis adalah tokoh yang berwatak baik. Jadi, tikus sebagai tokoh protagonis.

4. Fabel adalah cerita khayalan yang menceritakan kisah tentang ....

a. Asal usul tempat
b. Binatang
c. Kisah lucu

Jawaban: b

Penjelasan:
Cerita asal usul tempat disebut legenda.
Cerita tentang binatang disebut fabel.
Cerita tentang kisah lucu disebut cerita jenaka.

5. Perhatikan cuplikan fabel berikut.

Halaman:

Editor: Yuniati, S.Pd.SD, M. Si

Sumber: Kemendikbud


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x