Apakah Haram? Tidur Setelah Subuh karena Ngantuk Habis Sholat Tahajud, Berikut Penjelasan Buya Yahya

- 22 Juli 2023, 05:10 WIB
Ustadz Buya Yahya. Apakah Haram? Tidur Setelah Subuh karena Ngantuk Habis Sholat Tahajud, Berikut Penjelasan Buya Yahya
Ustadz Buya Yahya. Apakah Haram? Tidur Setelah Subuh karena Ngantuk Habis Sholat Tahajud, Berikut Penjelasan Buya Yahya /Tangkapan layar /YouTube Al Bahjah

Lantas, seperti apakah hukumnya menurut Buya Yahya?

"Tahajud adalah istimewa, sunnah yang sangat dikukuhkan," jelas Buya Yahya.

"Wajib bagi nabi, sunnah untuk ummatnya," sambungnya.

Baca Juga: Raih Penghargaan Usai Gagalkan Perdagangan Organ Tubuh Manusia, Tiga Petugas Imigrasi Ponorogo Ini...

Dijelaskan Buya Yahya, bahwa apa saja dampak tidur setelah sholat subuh. Salah satunya menjadi sebab hilangnya rezeki dzahir.

"Orang pada jualan kamu masih tidur, orang dapat rezeki kamu masih tidur," kata Buya Yahya.

Meski demikian, hukum tidur setelah sholat subuh menurut Buya Yahya tidak sampai derajat haram.

"Tidak haram, hanya makruh saja," jelas Buya Yahya.

Baca Juga: Serabi Ayu Perempatan Buntil Banjarnegara Nikmatnya Sampai ke Hati, Rasanya Bikin Ketagihan...

Apalagi jika memang ada keadaan yang membuat seseorang masih perlu untuk tidur. Misalnya seseorang yang pulang kerjanya subuh dan belum tidur.

Halaman:

Editor: Dimas D. Pradikta

Sumber: portaljember.com


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x