Menteri Hak Sosial Spanyol: Uni Eropa dan Amerika Serikat Terlibat Kejahatan Perang Israel

- 17 Oktober 2023, 18:05 WIB
Seorang pria duduk di reruntuhan ketika warga Palestina mencari korban di lokasi rumah yang hancur akibat serangan Israel di Khan Younis di Jalur Gaza selatan. / Mohammed Salem/Reuters
Seorang pria duduk di reruntuhan ketika warga Palestina mencari korban di lokasi rumah yang hancur akibat serangan Israel di Khan Younis di Jalur Gaza selatan. / Mohammed Salem/Reuters /

Konflik kini masuk ke tahap krisis kemanusiaan dimana blokade Israel terhadap listrik, air, dan bantuan internasional mash terus dilanjutkan di saat IDF bersiap melakukan serangan darat ke Gaza.

Kementerian kesehatan Gaza mengatakan jumlah korban tewas di Gaza mencapai 2.750 orang 700 di antaranya adalah anak-anak, 10 ribu lebih terluka dan diperkirakan seribu orang terjebak di reruntuhan. Di pihak Israel korban tewas mencapai 1.300 orang termasuk warga sipil dan tentara.***

Halaman:

Editor: Dimas D. Pradikta

Sumber: Antara


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah