Serabi di Jawa Tengah Bersaing Harus Dicicip Semua, Banjarnegara Juaranya

- 28 Juli 2023, 19:11 WIB
Tiga macam serabi
Tiga macam serabi /Brave/

Dulu pembuat kue serabi hanya tiga orang. Tapi sekarang sudah ada belasan orang yang memproduksi kue Serabi Kalibeluk tersebut. Peningkatan ini terjadi sejak tahun 2008 karena banyaknya permintaan tinggi dari konsumen.

 Kalibeluk merupakan sentra produksi kue Serabi yang cukup populer di Batang. Berbeda dengan daerah lainnya, serabi asal Kalibeluk berukuran besar-besar, berbentuk unik, dan memiliki rasa khas sehingga satu serabi bisa dikonsumsin untuk beberapa orang.

 

Jika anda ingin membeli dan menikmati Serabi Kalibeluk, caranya sangat mudah. Anda cukup pergi ke Pasar Warungasem, Karna di pinggiran pasar banyak penjual yang menjajakan Serabi dagangannya. Tapi jika anda penasaran dan ingin melihat cara membuatnya, anda bisa langsung datang ke Desa Kalibeluk yang jaraknya hanya sekitar 2,5 Km dari pusat Kabupaten Batang. 

 

 

2.Serabi Banjarnegara (harga Rp 1-1,5 ribu per buah) 

 

Saat melintas di kota Banjarnegara dari dini hari sampai pagi hari jangan lewatkan jajan serabi khas Banjarnegara. Tidak mahal harganya dan pas ukurannya untuk sekadar mengganjal perut sebelum waktu sarapan. 

Halaman:

Editor: Ali A

Sumber: Berbagai Sumber


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah